dengan apakah jiwa ditatah ?
sehingga kerap dihilangkan tanpa gundah.
dengan apakah cinta dirajut ?
sehingga sering hilang ditelan takut
dari manakah sumber air mata
sehingga terus mengucur dari mata bumi yang semakin melata
dengan apakah amarah tercipta ?
sehingga ...
mereka menjadi bekas manusia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar